"Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian."
- Pramoedya Ananta Toer

Cara Menghilangkan Blacklist Pada Smadav


Rasanya kangen dah lama gak posting dikarenakan kegiatan upk yg padat banget, nah kali ini saya mau share bagaimana Cara menghilangkan Blacklist pada Smadav.  Pertanda Blacklist pada Smadav anda yaitu tampilan Smadav anda berubah menjadi hitam. Nah pasti bingung kan bagaimana ngembaliin kayak dulu yang seperti HULK  (hijau :D) .admin kasih langkah-langkahnya nih, simpel kog :

1. Jangan jalankan semadav dulu

2. Exit SMADAV (Klik Kanan Tray Icon - EXIT)
3. Disconnect Koneksi Internet
4. Jalankan regedit ( RUN > REGEDIT )
5. Cari HKEY_CURRENT_USERS/SOFTWARE/MICROSOFT/NOTEPAD
6. Hapus  IfPitchAndFamily,  IfPitch?ndFamily,  IfPitch?ndFamily3.
7. Close Regedit
8. Jalankan SMADAV melalui c:\program files\smadav\smadav.exe
9. Lalu Jalankan keygen Smadav( link download keygen smadav
9. Taraaa blacklist pun hilang dan hulk pun kembali :D

Terimakasih telah berkunjung ke blog ini, Semoga bermanfaat bagi kita semua. Salam blogger Indonesia !! 
Previous
Next Post »